
My Fashion Grosir-B2B Fashion 4+
Andre Putra Kurniawan
Designed for iPhone
-
- Free
iPhone Screenshots
Description
My Fashion Grosir adalah perusahaan fashion berbasis aplikasi yang fokus mengembangkan, memproduksi, dan menjual tren fashion yang diminati dengan model bisnis B2B yang berdiri sejak tahun 2012. Dengan menghilangkan perantara, memotong biaya overhead, dan fokus dengan berjualan secara online, kami meminimalkan biaya dan menyimpan semua keuntungan ini untuk pelanggan kami.
What’s New
Version 5.1.5
We’re working on the app experience. You work on what, when, and how you sell next. That’s just as important.
Ratings and Reviews
App sangat mendukung
Semoga selalu cepat responnya dan menjadi ladang cuan saya
mesti bnyk perbaikan
kacau bnyk kotor , sleting rusak, bolong dll
Sambungan
sampe saya tanya kenapa resinya gak jalan malah dia suruh saya tanya ke ekspedisinya kalo masalah resi, kalo gak dikirim barangnya mana mgkn jalan tu resi, dia kira saya gak pernah dropship makanya dibilang gitu. Saya orang yg gak pernah kasih rate aplikasi buruk” bahkan untuk rate saja jarang tapi kali ini saya kesel sekali dengan aplikasi dan admin, jelas” aplikasinya yg error tapi adminnya juga gak koperatif Bagi yg mau DS disini mikir” dulu deh, kalian harus bayar 200 ribu tapi aplikasinya buruk bgt dan pelayanan mereka bener” buruk. Sampai saya buat rate ini orderan saya sudah dibatalkan otomatis sama marketplace karna tidak dikirim dan adminnya gak balas chat sampai saat ini.
App Privacy
The developer, Andre Putra Kurniawan, indicated that the app’s privacy practices may include handling of data as described below. For more information, see the developer’s privacy policy.
Data Linked to You
The following data may be collected and linked to your identity:
- Contact Info
- Usage Data
Privacy practices may vary based on, for example, the features you use or your age. Learn More
Information
- Provider
- Andre Putra Kurniawan
- Size
- 74.4 MB
- Category
- Shopping
- Compatibility
-
- iPhone
- Requires iOS 12.0 or later.
- iPod touch
- Requires iOS 12.0 or later.
- Mac
- Requires macOS 11.0 or later and a Mac with the Apple M1 chip.
- Languages
-
English
- Age Rating
- 4+
- Copyright
- © 2020 Technova
- Price
- Free